STRATEGI INOVASI DALAM MENGEMBANGKAN PERTUMBUHAN BISNIS

Authors

  • Imas Ayu Salamah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Nindya Azzahrah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Syahpan Ramadhan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Abstract

Strategi inovasi telah menjadi elemen kunci dalam mengembangkan pertumbuhan bisnis dalam era globalisasi dan persaingan yang semakin ketat. Bisnis yang mampu berinovasi secara berkelanjutan memiliki potensi untuk meningkatkan daya saing, mengidentifikasi peluang baru, dan mengatasi tantangan yang terus berubah di pasar. Jurnal ini membahas peran penting inovasi dalam menggerakkan pertumbuhan bisnis dan menguraikan berbagai strategi yang dapat digunakan oleh perusahaan untuk menciptakan dan memanfaatkan inovasi

Downloads

Published

2023-11-23

How to Cite

Imas Ayu Salamah, Nindya Azzahrah, & Syahpan Ramadhan. (2023). STRATEGI INOVASI DALAM MENGEMBANGKAN PERTUMBUHAN BISNIS. Jurnal Deflasi, 2(2), 160–168. Retrieved from https://jurnal.asrypersadaquality.com/index.php/deflasi/article/view/93

Issue

Section

Articles